Journey

Strategi Pengelolaan Massa untuk Penyelenggaraan Vaksinasi yang Aman, Nyaman, dan Bermartabat

Ketua Dewan Pengurus memberikan paparan dalam webinar dengan tema, “Strategi Pengelolaan Massa untuk Penyelenggaraan Vaksinasi yang Aman, Nyaman, dan Bermartabat” pada Rabu,14 Juli 2021 secara virtual. Webinar diselenggarakan oleh Kelompok...

Pendanaan Inovatif untuk Pembangunan Infrastruktur Berkelanjutan dan Smart Cities

APEKSI bersama Deloitte Indonesia menyelenggarakan webinar Government & Public Services (GPS) Joint Knowledge-Sharing Session: Pendanaan Inovatif untuk Pembangunan Infrastruktur Berkelanjutan dan Smart Cities, pada Selasa, 13 Juli 2021 pukul 09.30...

APEKSI Sampaikan Rekomendasi RUU HKPD ke Komisi XI DPR RI:

Sejumlah rekomendasi disampaikan Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) yang disampaikan Ketua Dewan Pengurus APEKSI, Bima Arya saat Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) Panja RUU tentang Hubungan Keuangan antara Pemerintah...

APEKSI menyampaikan Rekomendasi pada RDPU Komisi XI DPR RI

Komisi XI DPR RI menyelenggarakan Rapat Dengar Pendapat Umum terkait Rancangan Undang-Undang Hubungan Keuangan Pusat dan Daerah pada 8 Juli 2021 secara vitual. APEKSI melalui Ketua Dewan Pengurus/Walikota Bogor menyampaikan rekomendasi...

Kelas Konsultasi/Help Desk SIPD #1 Komwil I

APEKSI dan Ditjen Bina Keuangan Daerah Kemendagri melaksanakan Kelas Konsultasi/Help Desk SIPD Batch #1 Komwil I pada Rabu, 7 Juli 2021 secara virtual. Kegiatan dipandu oleh Direktur Eksekutf dengan para...

Sosialisasi Permendagri Nomor 7 tahun 2021

APEKSI bersama APKASi dan SYSTEMIQ menyelenggarakan webinar: Sosialisasi Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 7 Tahun 2021: Pengenaan restribusi Persampajan Kabupaten dan Kota untuk Mendukung Tata Kelola Pendanaan Pengelolaan Persampahan Kabupaten...

Raker Komwil V di Bumi Paguntaka

TARAKAN. Komisariat Wilayah (Komwil) V menyelenggarakan Rapat Kerja (Raker) Komwil V dengan tema, “Pemulihan Ekonomi di Masa Pandemi COVID-19” pada 23-24 Juni 2021. Acara diawali welcome dinner (23/06), peserta dihibur...

Konferensi LOCALISE SDGs: Mendorong Percepatan Pemulihan dari Pandemi melalui Komitmen dan Pelaksanaan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

Program LOCALISE SDGs: Leadership, Ownership, and Capacities for Agenda 2030 Local Implementation and Stakeholders Empowerment yang didanai Uni Eropa turut mendukung akselerasi pencapaian TPB di Indonesia. Program ini telah dilaksanakan...