Journey

Rakor Kemenkopolhukam: Permasalahan Perizinan Pembangunan Infrastruktur Menara Telekomunikasi

  Direktorat APEKSI mengikuti rakor yang diselenggarakan Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Republik Indonesia (Kemenkopolhukam) bersama Asosiasi Pengembang Infrastruktur Menara Telekomunikasi (Aspimtel) terkait Permasalahan Perizinan Pembangunan Infrastruktur Menara...

Good Governance dan Pembelajaran Upaya Anti Korupsi

  Kompas Collaboration Forum – City Leaders Community APEKSInergi bersama Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) mengangkat tema Good Governance dan Pembelajaran Upaya Anti Korupsi pada 7...

Audiensi dan Rakor Kota Kita Ramah Keluarga di Banjarmasin

Keluarga ada pilar bangsa. Sebagai upaya menuju Indonesia Emas maka pondasi bangsa harus tangguh dan berkualitas. Untuk mewujudkannya, pentingnya SDM bangsa yang kuat dimulai dari unit terkecil yaitu keluarga. APEKSI...

Ketua Kunjungi Jepang Awali Kolaborasi

Gubernur Jawa Barat bersama Ketua Dewan Pengurus APEKSI/Walikota Bogor menyampaikan kepada Gubernur Tokyo pada 3 Maret 2023 di Gedung Pemerintah Metropolitan Tokyo terkait sumber daya manusia (SDM) dengan keterampilan khusus...

Forum Konsolidasi IJC

  Forum Konsolidasi Pengarusutamaan Pusat Ketenagakerjaan Inklusif atau Inclusive Job Center (IJC) Untuk Pemerintah Kota digelar APEKSI bersama Deutsche Gesellschaft für Internationale Zusammenarbeit GmbH atau GIZ menyelenggarakan pada 28 Februari...

Best Practice Kota Inklusif

  APEKSI kambali menerbitkan dokumentasi Best Practice. Best Practice Kota-Kota Indonesia Jilid XV mengangkat tema khsusus, yaitu Kota Inklusif yang disajikan dalam dua bahasa (Indonesia dan Inggris).   Kota yang...

Forum Konsolidasi Digelar di Malang

  Forum Konsolidasi Pengarusutamaan Pusat Ketenagakerjaan Inklusif atau Inclusive Job Center (IJC) Untuk Pemerintah Kota digelar APEKSI bersama Deutsche Gesellschaft für Internationale Zusammenarbeit (GIZ) pada 28 Februari 2023 di Malang...

Delegasi APEKSI berdiskusi dengan PTRI

  Delegasi APEKSI berdiskusi dengan Perutusan Tetap Republik Indonesia atau PTRI bersama Deputy I Permanent Representative/Ambassador dalam rangka Program Perlindungan Hak Kekeyaan Intelektual untuk Penguatan Ekonomi Kreatif dan Pengembangan Smart...