Strategi Penanganan Pandemi Pusat dan Daerah

 

 

Pemerintah pusat dan daerah perlu terus membuka ruang diskusi agar kebijakan penanganan krisis berskala nasional bisa lebih efektif. Sinkronisasi kebijakan, peran, dan data dari daerah hingga pusat jadi keniscayaan.

 

Diskusi Terbatas ”Afternoon Coffee” Kompas Collaboration Forum-City Leaders Community #APEKSInergi dengan tema ”Strategi Penanganan Pandemi Pusat dan Daerah”, yang diadakan secara virtual, Jumat (25/2/2022).

 

Bersama Menteri PPN/Kepala Bappenas dan Menteri Dalam Negeri yang diwakili Dirjen Adwil Kemendagri dan diskusi dipimpin Pemred Harian Kompas.

 

 

Simak video diskusi di Kompas.id